JANGAN TINGGALKAN KETURUNAN YANG LEMAH

Surat Annisa’ ayat 9: “takutlah untuk meninggalkan anak keturunan yang lemah”. Memiliki perasaan bahwa Harta yang dimiliki tidak cukup untuk kehidupan dunia. Akan tetapi khawatirlah apabila iman yag ada di hati tidak cukup untuk menjalani kehidupan dunia akhirat.

Pendidikan anak sebagai dasar untuk membentuk iman, islam dan ihsan. Banyak orang tua yang menyekolahkan anaknya ke sekolah-sekolah non muslim, sehingga tidak membentuk landasan iman anak yang kuat. Jangan meninggalkan anak keturunan yang tidak siap menghadapi masalah zaman. Prioritaskan pendidikan aqidah, tauhid. Persiapkan anak dalam kondisi kuat dalam ridha Allah SWT.

Lifeskill:

  1. Pengembangan potensi yang ada pada diri manusia (interpersonal),
  2. Kemampuan membangun system,
  3. Siap secara mental dan
  4. Siap secara spiritual dan religious,
  5. Sikap jujur dan
  6. Perkataan yang baik,
  7. Merasa selalu diawasi dan dilihat oleh Allah SWT.
Created by Ns. Isnaniar, S.Kep,M.Kep

By Prodi D. III Keperawatan UMRI

Visi Prodi D. III Keperawatan yang sinergi dengan Visi UMRI yaitu membentuk lulusan yang bermarwah dan bermartabat