Belajar Photoshop: Semua Dasar untuk Pemula Oleh HIMAFI
HIMAFI menyadari bahwa softskill sangatlah penting untuk digali dan dikembangkan, kali ini mahasiswa fisika yang digerakkan oleh tim Media Sosial HIMAFI UMRI melaksanakan kegiatan belajar Photoshop bagi pemula. Sumber daya di bagian ini akan berfungsi sebagai pengantar bagi mereka yang baru untuk mengenal Photoshop.Tim Media Sosial akan membantu peserta untuk belajar beberapa dasar-dasar Photoshop. HIMAFI […]