Dosen Fakultas MIPA dan Kesehatan Terima Bantuan Pendanaan Program Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Batch III Tahun Anggaran 2024
Pekanbaru, 22 Agustus 2024 – Universitas Muhammadiyah Riau (UMRI) kembali meraih prestasi gemilang dengan lolosnya dua dosen Fakultas MIPA dan Kesehatan sebagai penerima bantuan pendanaan untuk program penelitian dan pengabdian…